Samsung SM-G920F Bedienungsanleitung Seite 46

  • Herunterladen
  • Zu meinen Handbüchern hinzufügen
  • Drucken
  • Seite
    / 140
  • Inhaltsverzeichnis
  • LESEZEICHEN
  • Bewertet. / 5. Basierend auf Kundenbewertungen
Seitenansicht 45
Dasar-dasar
46
Mode Darurat
Mode darurat mengubah layar menjadi warna abu-abu untuk mengurangi konsumsi baterai.
Beberapa aplikasi dan fungsi mungkin dibatasi. Pada mode darurat, Anda dapat melakukan
panggilan darurat, mengirim informasi lokasi terakhir Anda ke orang lain, membunyikan alarm
darurat, dan banyak lagi.
Tekan dan tahan tombol Daya, lalu ketuk
Mode Darurat
.
Menambahkan aplikasi lain yang
akan digunakan.
Melakukan panggilan darurat.
Sisa daya baterai dan sisa waktu
pemakaian
Menyalakan lampu kilat.
Melakukan panggilan.
Mengirim informasi lokasi Anda
saat ini dalam pesan.
Menjelajahi Internet.
Mengakses pilihan tambahan.
Membunyikan alarm.
Sisa waktu pemakaian menampilkan sisa waktu sebelum daya baterai habis. Sisa waktu
pemakaian mungkin berbeda tergantung pengaturan perangkat Anda dan kondisi
pengoperasian.
Menonaktifkan mode darurat
Untuk menonaktifkan mode darurat, ketuk
LAINNYA
Nonaktifkan Mode darurat
. Atau, tekan
dan tahan tombol Daya, lalu ketuk
Mode Darurat
.
Seitenansicht 45
1 2 ... 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 51 ... 139 140

Kommentare zu diesen Handbüchern

Keine Kommentare